Home / Militer

Kamis, 12 Januari 2023 - 07:01 WIB

Asrenum Panglima TNI Pimpin Sertijab Paban II Jemen Srenum TNI

Sertijab digelar di Lobby Srenum TNI, Gedung Josaphat Soedarso Lantai 4, Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (11/1/2023). Foto: Srenum TNI

Sertijab digelar di Lobby Srenum TNI, Gedung Josaphat Soedarso Lantai 4, Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (11/1/2023). Foto: Srenum TNI

NYATANYA.COM, Jakarta – Asisten Kebijakan Strategis dan Perencanaan Umum (Asrenum) Panglima TNI Laksamana Muda TNI Hery Puranto, S.E, M.M., memimpin Sertijab Paban II Jemen Srenum TNI dari Kolonel Sus Ir. A. Syaifullah, M.Si kepada Kolonel Pnb Herdy Arief Budiyanto, S.E., yang sebelumnya menjabat sebagai Paban II/Jianevallat Ditijan Kodiklatau,

Baca juga   Sukacita Satgas Pamtas Yonif Raider 142/KJ Bersama Anak-anak Sekolah Minggu

Acara sertijab digelar di Lobby Srenum TNI, Gedung Josaphat Soedarso Lantai 4, Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (11/1/2023). 

Acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Perwira Bantuan Utama II (Paban II) Jemen Srenum TNI dihadiri pula oleh Waasrenum Panglima TNI Brigjen TNI Berlin Germany, S.Sos., M.M., C.Fr.A., para Paban Srenum TNI dan perwakilan dari masing-masing Staf Srenum TNI meliputi anggota TNI dan PNS TNI. 

Baca juga   Mantan Kepala Staf Kopkamtib, Jenderal (Purn) Widjojo Soejono Meninggal Dunia

Pelaksanaan Sertijab diakhiri dengan pemberian ucapan selamat dan penyerahan kenang-kenangan dari Asrenum Panglima TNI beserta staf kepada Kolonel Sus Ir. A. Syaifullah, M.Si.

(*/N1)

Share :

Baca Juga

Danrem 072/Pamungkas Brigjen TNI Puji Cahyono, S.I.P., M.Si. menerima audiensi Ketua Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat (PPAD) DIY Kolonel (Purn) Ir. Cipto Mulyono, Senin (7/11/2022). Foto: Penrem072/PMK

Militer

Danrem 072/Pamungkas Terima Audiensi Ketua PPAD DIY
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Militer

Satgas TMMD Mimika Hibur Warga dengan Nonton Bareng Layar Tancap
Foto: Satgas Yonif Mekanis 203/AK

Militer

Sambut Natal, Satgas Yonif Mekanis 203/AK Karya Bhakti Bersihkan Gereja
Foto: Penrem072/PMK

Militer

Danrem 072/Pamungkas Hadiri Pembukaan TMMD Reguler ke-115 TA. 2022 Kodim 0730/Gunungkidul
Anggota Kodim 0734/Kota Yogyakarta, Minvetcad 19 Kota Yogyakarta serta Persit KCK Cabang XXIV Dim 0734 Kota Yogyakarta mengikuti Ceramah Binroh dan Bintalidjuang Bintaldam IV/Diponegoro. Foto: Pendim 0734/Kota Yogya

Militer

Kodim 0734/Kota Yogya Ikuti Ceramah Binroh dan Bintalidjuang dari Bintaldam IV/Diponegoro
Foto: Satgas Yonif Raider 142/KJ

Militer

Wujud Syukur, Masyarakat Timeria Bersama Satgas Pamtas Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakar Batu
Danrem 072/Pmk Ibnu Bintang Setiawan,, S.I.P,. M.M. dalam sambutannya. Foto:nyatanya.com/Dok Penrem 072/Pmk

Militer

Korem 072/Pamungkas Laksanakan Komsos dengan Masyarakat, Jalin Kekompakan dan Kebersamaan
Foto: Penrem 174/ATW Merauke

Militer

Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda, Danrem 174/ATW Bacakan Amanat Menpora