Home / Militer

Rabu, 6 Desember 2023 - 14:30 WIB

Danrem Pamungkas Hadiri AUOR 2023 Digelar di Lanud ADS

Danrem turut menghadiri dan meriahkan acara AUOR 2023. (Foto: istimewa)

Danrem turut menghadiri dan meriahkan acara AUOR 2023. (Foto: istimewa)

NYATANYA.COM, Yogyakarta – Danrem 072/Pamungkas Brigjen TNI Zaenul Bahar, S.H., M.Si., hadir dalam acara Adisutjipto Urban Obstacle Run (AUOR) 2023, Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka Hari Ulang Tahun ke-78 Sekolah Penerbang TNI AU bertempat di Kawasan Lanud Adisutjipto, Yogyakarta, Minggu (3/12/2023).

Komandan Wingdik Terbang Kolonel Pnb Sri Raharjo dalam kesempatan tersebut menyampaikan AUOR 2023 diikuti 5.000 peserta yang terdiri dari militer juga masyarakat umum ini berlangsung selama dua hari yakni dari 2 sampai 3 Desember 2023. Lomba tersebut menghadirkan sejumlah kategori lomba lari, yaitu Obstacle Run Group, 21k, 10k dan 5k.

Baca juga   AL Uni Emirat Arab Minta TNI AL Kirim Tenaga Pendidik Pengamanan Kelautan

Penyelenggaraan AUOR 2023 yang dalam rangka HUT ke-78 Sekolah Penerbang TNI AU. Selain itu kegiatan ini juga digelar untuk mengenalkan TNI AU dan Lanud Adisutjipto kepada masyarakat sehingga tercipta silaturahmi yang berkelanjutan.

Baca juga   Satgas Pamtas TNI Yonmek 403/WP Laksanakan Patroli Patok Perbatasan RI-PNG

Rute lomba lari ini melewati Museum Pusat TNI AU Dirgantara Mandala yang memperlihatkan berbagai jenis pesawat, Landasan Pacu Pesawat dan Lokasi Akademi Angkatan Udara.  Rute tersebut dirancang sebagai bentuk memperkenalkan Lanud Adisutjipto kepada peserta lomba lari. (N2)

Share :

Baca Juga

Serka Adolof Mapeko melaksanakan Komsos bersama salah satu warga binaan Septina Rosumbre di Kelurahan Wania Distrik Mimika Timur, Kabupaten Mimika. (Foto: Koramil 1710-07/Mapurujaya)

Militer

Komsos Jadi Sarana Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya untuk Terus Jalin Kedekatan bersama Warga
Foto: Penrem 174/ATW Merauke

Militer

Danrem 174/ATW Merauke Buka Latihan UST Kompi Yonif 757/Ghupta Vira
Panglima Komando Armada II Laksda TNI Iwan Isnurwanto mengucapkan selamat kepada 51 Perwira Menengah (Pamen) di lingkungan Koarmada II usai upacara kenaikan pangkat. (Foto:MC Diskominfo Prov Jatim)

Militer

51 Perwira Menengah Koarmada II Naik Pangkat
Serka Widodo selalu berada di tengah warga binaan. (Foto: Pendim0732/Sleman)

Militer

Peran Aktif Babinsa bagi Kesejahteraan Desa Binaan
Prajurit Yonmek 512/QY tengah mengerjakan bangunan kamar mandi. (Foto: Penerangan Yon 512/QY)

Militer

Satgas Yonif 512/QY Bangun Kamar Mandi di Gereja Perbatasan
Prajurit Yon 512/QY bagikan masker kepada siswa SD YPPK. (Foto: Penerangan Yon 512/QY)

Militer

Program Jumat Berkah, Satgas Yonif 512 Bagikan Buku Tulis dan Masker Kepada Anak-anak Perbatasan
Foto: Pen Kodim 1710/Mimika

Militer

Personel Satgas TMMD Reg ke-114 Bantu Warga Perbaiki Jembatan Rusak
Danrem 072/Pamungkas Brigjen TNI Puji Cahyono S.I.P., M.Si. meninjau pembangunan pompa air Hidram program TNI AD Manunggal Air Bersih di Padukuhan Kutogiri, Kelurahan Sidomulyo, Kapanewon Pengasih, Kabupaten Kulon Progo, Rabu (18/5/2022). Foto: Penrem 072/PMK

Militer

Diresmikan Kasad Besok Pagi, Danrem 072/Pamungkas Tinjau Pembangunan Pompa Air Hidram Program TNI AD di Kulon Progo