Home / Peristiwa

Jumat, 4 Maret 2022 - 12:22 WIB

Indonesia Kedatangan 1,7 Juta Dosis Vaksin Pfizer Donasi AS

Vaksin sejumlah 1.731.210 dosis donasi dari Amerika Serikat (AS), akan tiba di Bandara Soetta dengan diangkut menggunakan maskapai Emirates 2678. Dijadwalkan tiba di Tanah Air pada Jumat (4/3/2022) pukul 15.45 WIB. (Foto: InfoPublik/Ryiadhy Budhy Nugraha)

Vaksin sejumlah 1.731.210 dosis donasi dari Amerika Serikat (AS), akan tiba di Bandara Soetta dengan diangkut menggunakan maskapai Emirates 2678. Dijadwalkan tiba di Tanah Air pada Jumat (4/3/2022) pukul 15.45 WIB. (Foto: InfoPublik/Ryiadhy Budhy Nugraha)

NYATANYA.COM, Tangerang – Pemerintah Indonesia kedatangan vaksin jadi jenis Pfizer tahap ke-204 pada pukul 02.25 Waktu Indonesia Barat (WIB), di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, pada Jumat (4/3/2022).

Vaksin sejumlah 1.731.210 dosis tersebut merupakan donasi dari Amerika Serikat (AS), dan diangkut menggunakan maskapai Emirates 2678.

Sedangkan vaksin tahap ke-205 dengan jenis Pfizer sejumlah 1.737.000 dosis, dijadwalkan tiba di Tanah Air pada pukul 15.45 WIB, Jumat (4/3/2022).

Baca juga   Cabuli Siswi SMP Tetangga Sendiri, Oknum Mahasiswa di Yogya Ini Berdalih Cuma Diajak Korban

Vaksin tersebut diangkut menggunakan maskapai Emirates EK 356.

Sebelumnya, Pemerintah Indonesia akan terus mendatangkan vaksin untuk mencukupi kebutuhan bagi masyarakat.

Menurut Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Johnny Gerard Plate, seluruh vaksin yang datang akan segera didistribusikan ke sejumlah wilayah yang memerlukan, dalam rangka program vaksinasi nasional.

Baca juga   Setelah Menunggu 21 Tahun, Ratusan Petani P3TR Bakal Miliki Sertifikat Tanah

“Termasuk untuk memenuhi kebutuhan vaksinasi anak 6-11 tahun dan vaksin booster. Dengan datangnya vaksin yang lancar, pemerintah pastikan ketersediaan vaksin aman,” ujar Menkominfo.

(N1)

Sumber: InfoPublik.id

Share :

Baca Juga

Sri Sultan saat Peresmian Kantor KPPU Wilayah VII. (Foto: Humas Pemda DIY)

Peristiwa

Sri Sultan: KPPU Diharapkan Turut Bangun Struktur Ekonomi
Kepala Bidang Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Kanwil Kemenag Jawa Timur, Muhammad As'adul Anam. Foto: selalu.id

Peristiwa

Izin Dicabut, Kemenag Jatim Imbau Santri Shiddiqiyyah Jombang Pindah Pondok Lain
Baznas Kota Yogyakarta menyalurkan bantuan paket logistik bahan makanan kepada mereka yang sedang menjalani isolasi mandiri. (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Baznas Salurkan 1.100 Paket Sembako untuk Warga Isoman
Mantan Direktur RSUD Wonosari tersangka korupsi saat dilimpahkan ke Kejati. Foto: Ist

Peristiwa

Mantan Direktur RSUD Wonosari Ditahan di Rutan Perempuan Yogyakarta
Pemkot Yogyakarta melalui Mantri Pamong Praja Tegalrejo mengukuhkan Pengurus Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) se-kemantren Tegalrejo pada Sabtu (4/12/2021) di Pendopo Monumen Diponegoro, Tegalrejo, Yogyakarta. (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Kemantren Tegalrejo Pilih Ketua RT/RW Terbaik
Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo menyerahkan bantuan secara simbolis kepada lanjut Usia terlantar dan anak terlantar di Pendopo Parasamya, Kantor Setda Sleman, Senin (6/12/2021). (Foto: Humas Sleman)

Peristiwa

Pemkab Sleman Serahkan Bansos Bagi Lanjut Usia dan Anak Terlantar
Ilustrasi pemungutan suara. Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS masa bakti 2021/2022 di SMK Bhumi Phala Parakan di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah menerapkan pemungutan suara secara elektronik atau e-voting, Selasa (7/12/2021). (Foto: MC.TMG)

Peristiwa

Ajar Berdemokrasi, Pemilihan Ketua OSIS di Sekolah Ini Pakai e-Voting
Tersangka dan barang bukti disita petugas. Foto: Humas Polresta Banjarmasin/Tribratanews

Peristiwa

Belum Sempat Diedarkan, Pengedar Sabu Keburu Digerebek Polisi