Home / Infografis

Jumat, 2 Juli 2021 - 21:27 WIB

Infografis Cakupan Pengetatan PPKM Darurat di DIY

(nyatanya.com/infografis Humas Pemda DIY)

(nyatanya.com/infografis Humas Pemda DIY)

NYATANYA.COM, Yogyakarta – Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X telah resmi mengeluarkan Instruksi Gubernur DIY No.17/INSTR/2021 tentang Pemberlakuan PPKM Darurat di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Ngarsa Dalem turut mengimbau agar masyarakat turut berpartisipasi dalam meminimalisir penyebaran Covid-19 dengan melaksanakan protokol kesehatan.

Baca juga   Infografis 5 Alasan Pindah Ibu Kota Negara

“Karena tidak ada pilihan untuk menurunkan (kasus positif virus Corona). Kecuali kemauan dari warga masyarakat sendiri untuk mengurangi mobilitasnya yang tidak perlu,” terang Ngarsa Dalem dalamketerangan persnya. (N1)

Baca juga   Infografis Laporan Aktivitas Gunung Merapi Periode Pengamatan 18 Juli 2021

Berikut ini cakupan pengetatan yang berlaku selama PPKM Darurat di DIY:

(nyatanya.com/infografis Humas Pemda DIY)

Share :

Baca Juga

(nyatanya.com/BPPTKG)

Infografis

Infografis Laporan Aktivitas Gunung Merapi Periode Pengamatan 12 Juli 2021
Info Grafis: nyatanya.com/Twitter @kominfodiy

Infografis

Jadwal Tahapan Migrasi TV Digital
(Infografis: PMI DIY)

Infografis

Infografis Donor Plasma Selamatkan Nyawa
(nyatanya.com/BPPTKG)

Infografis

Infografis Laporan Aktivitas Gunung Merapi Periode Pengamatan 9 Juli 2021
Infografis: indonesiabaik.id

Infografis

Infografis Izin Vaksin Booster Sinopharm Diterbitkan

Infografis

Infografis Zakat Fitrah Wajib Ditunaikan
(Infografis: indonesiabaik.id)

Infografis

Infografis, Siapa Saja Penerima Bantuan Subsidi Upah?
(nyatanya.com/DPMPTSP Kota Yogyakarta)

Infografis

Infografis Jam Operasional MPP Kota Yogya Selama PPKM Darurat