Home / Militer

Kamis, 31 Agustus 2023 - 14:38 WIB

Peringati HUT ke-62 Korem 072/Pamungkas, Prajurit Kodim Kulon Progo Ziarah Pahlawan

Prajurit Kodim 0731/Kulon Progo melaksanakan ziarah dan tabur bunga peringati HUT Korem 072/Pamungkas

Prajurit Kodim 0731/Kulon Progo melaksanakan ziarah dan tabur bunga peringati HUT Korem 072/Pamungkas

NYATANYA.COM, Kulon Progo – Dalam rangka menyambut serta memperingati HUT ke-62 Korem 072/Pamungkas yang jatuh pada 1 September 2023, seluruh prajurit Kodim 0731/Kulon Progo melaksanakan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Giripeni, Wates, Kulon Progo, Kamis (31/08/2023)

Kegiatan ziarah dan tabur bunga dipimpin langsung oleh Dandim 0731/Kulon Progo Letkol Arh Viki Herwandi, S.Sos., diikuti Perwira, Bintara, Tamtama, PNS Kodim dan Kanminvetcad 17-!V Kulon Progo serta anggota Persit Kartika Chandra Kirana.

Baca juga   Kasrem 072/Pamungkas Hadiri Rakor Forkopimda DIY Jelang Natal dan Tahun Baru

Ziarah dan tabur bunga itu sendiri diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan dilanjutkan peletakan karangan bunga oleh Dandim 0731/Kulon Progo altar Tugu Bakti Pertiwi dilanjutkan tabur bunga di pusara arwah para pahlawan pejuang.

Ziarah dan tabur bunga memiliki arti yang sangat penting bagi, sebagai wujud penghormatan kepada arwah para pahlawan yang telah mendarmabaktikan jiwa raganya kepada nusa bangsa. Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghormati jasa para pahlawan.  Sudah saatnya kita mengingat, menghargai dan belajar dari tokoh bangsa dimasa lalu, untuk membangun generasi muda Indonesia yang lebih baik. 

Baca juga   Jelang KTT G20, TNI AL Perkuat Pengamanan Akses Pelabuhan

Dandim 0731/Kulon Progo Letkol Arh Viki Herwandi, S.Sos mengatakan bahwa melalui ziarah serta tabur bunga di TMP merupakan salah satu wujud meneladani dan mengimplentasikan nilai nilai luhur pahlawan dalam kehidupan sehari hari yang dapat kiranya menjadi semangat dalam pengabdian kepada abngsa, negara serta rakyat. (N2)

Share :

Baca Juga

Foto: Pendim 0734/Kota Yogyakarta

Militer

Dandim Kota Yogya Ikuti Vicon dengan Kasad, Perintahnya Bikin Warga Ayem
Prajurit Yonif 403/WP foto bersama usai peringatan HUT Bhayangkara. (Foto : nyatanya.com/istimewa)

Militer

Wujud Nyata Sinergitas TNI-Polri, Satgas Yonif 403/WP Hadiri HUT Ke-75 Bhayangkara
Senyum ceria Aris Wenda atas pemberian seragam sekolah dan sepatu baru oleh Pos Malagayneri. Foto: Satgas Yonif Mekanis 203/AK

Militer

Satgas Yonif Mekanis 203/AK Berikan Sepatu Baru Seorang Anak Pegunungan Tengah
Rembuk Kompak Panca Tertib yang juga merupakan bagian dari kegiatan Non Fisik TMMD Reg Ke-121 Kodim 0734/Kota Yogyakarta di kampung Malangan RW 13 Kalurahan Giwangan, Kemantren Umbulharjo, Jumat (27/07/2024). Foto: Pendim 0734

Militer

Non Fisik TMMD Reg ke-121 Kodim Jogja, Ada Rembuk Kompak Panca tertib
Donor darah yang digelar Korem 072/Pamungkas dalam rangka memperingati HUT ke-76 Persit Kartika Chandra Kirana. (Foto: Penrem 072PMK)

Militer

Peringati HUT ke-76 Persit Kartika Chandra Kirana, Korem 072/Pmk Gelar Donor Darah
Danrem 072/Pmk, Brigjen TNI Ibnu Bintang Setiawan secara simbolis memberikan bantuan sembako untuk masyarakat di Desa Pijenan, Kelurahan Wijirejo, Kecamatan Pandak, Bantul. (Foto:nyatanya.com/Penrem 072/Pmk)

Militer

Danrem 072/Pamungkas Baksos ke Kelompok Maju Makmur Desa Pijenan
Kasrem 072/Pamungkas Kolonel Inf Hotlan Maratua Gurning S.I.P., mewakili Danrem 072/Pamungkas menghadiri Musrenbang Pemda DIY. (Foto: Penrem072/PMK)

Militer

Kasrem 072/Pamungkas Hadiri Musrenbang RKPD DIY Tahun 2024
Foto: Pen Satgas Yonarmed 1 Kostrad

Militer

Konflik Kembali Pecah, Pasukan Kostrad Gelorakan Perdamaian di Kei Besar