Home / Wisata

Jumat, 23 Juli 2021 - 21:26 WIB

PPKM Level 4, Penutupan Tempat Wisata di DIY Juga Diperpanjang

Ilustrasi tempat wisata di DIY. (Foto:nyatanya.com/Igantius Anto)

Ilustrasi tempat wisata di DIY. (Foto:nyatanya.com/Igantius Anto)

NYATANYA.COM, Yogyakarta – Diberlakukannya PPKM Level 4 di DIY, membuat kebijakan penutupan tempat wisata juga diperpanjang. Kebijakan ini diambil untuk menghindari kerumuman dan menurunkan mobilitas masyarakat.

Kepala Dinas Parwisata DIY, Singgih Rahardjo turut mengajak semua pelaku pariwisata untuk menjalankan secara disiplin untuk pariwisata ke depan yang lebih baik.

“Saya mengajak kepada semua pengelola destinasi dan pelaku pariwisata untuk menjalankan kebijakan ini secara disiplin demi pariwisata ke depan yang lebih baik,” terang Singgih Rahardjo, dalam keterangan resminya, Jumat (23/7/2021).

Baca juga   Sandiaga Uno: KTT G20 Dukung Pencapaian Target 3,6 Juta Wisman ke Indonesia
(nyatanya.com/Humas Pemda DIY)
(nyatanya.com/Humas Pemda DIY)

Sesuai Instruksi Gubernur DIY No.19/INSTR/2021 Tentang Pemberlakukan PPKM Level 4 Covid-19 di DIY, seluruh destinasi wisata yang ditutup meliputi wisata baik yang berada di Kota Yogyakarta, Kabupaten Bantul, Kabupaten Sleman, Kabupaten, Kulonprogo, dan Kabupaten Gunungkidul. Demikian pula seluruh area wisata di Keraton Yogyakarta.

Baca juga   Boardwalk Baruklinting, Destinasi Wisata Baru di Banjarnegara yang Tawarkan Pesona Sawah

“Lebih baik di rumah saja dan tunda wisata dalam keadaan seperti saat ini ngih sedulur. Terimakasih kepada semua pihak yang telah mematuhi peraturan dan selalu menjaga diri,” imbuh Singgih Rahardjo. (N1)

Share :

Baca Juga

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno meluncurkan program pengembangan Kabupaten/Kota (KaTa) Kreatif Indonesia 2022 di Kota Bitung, Sulawesi Utara, Senin (31/1/2022). (Foto: Biro Komunikasi Kemenparekraf)

Wisata

KaTa Kreatif Indonesia 2022, Bangkitkan Ekonomi dan Buka Lapangan Kerja
Petugas Balai Konservasi Borobudur meneliti abu vulkanik Merapi. (Foto: Humas/beritamagelang)

Wisata

Candi Borobudur, Pawon dan Mendut Terdampak Abu Vulkanik Gunung Merapi
Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming meninjau progres proyek revitalisasi koridor Ngarsopuro Solo. Foto: Humas Pemkot Yogya

Wisata

Ingin Seperti Malioboro, Proyek Revitalisasi Koridor Ngarsopuro Solo Rampung Akhir Tahun Ini
Menteri Luhut saat meresmikan stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKUL) di area Taman Wisata Candi Borobudur, Magelang, Sabtu (4/6/2022). Foto: @media_twc

Wisata

Candi Borobudur Ditetapkan sebagai Destinasi Wisata Ramah Lingkungan
Menhub Budi dan sejumlah pejabat menjajal langsung tour dengan menggunakan VW Safari dan Jeep dari Balgondes Wanurejo menuju Candi Borobudur. (Foto: Humas Kemenhub)

Wisata

Gairahkan Pelaku Wisata, Kemehub Beri Subsidi Angkutan VW di Borobudur
Para pelaku dan pegiat pariwisata saat mencoba sepeda elektrik dan scooter, dengan latar belakang Candi Pawon. (Foto: Humas/beritamagelang)

Wisata

Sepeda Elektrik dan Scooter Ramaikan Wisata Malam Candi Borobudur
Wakil Walikota Yogyakarta, Heroe Poerwadi menerima secara simbolis bantuan posko Gumaton dari Pertamina. (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Wisata

Dukung Pariwisata Yogya, Pertamina Serahkan Posko Gumaton
Wedang tahu adalah minuman tradisional yang terbuat dari sari kedelai, kemudian disisir tipis-tipis dan diberi siraman air. Foto: Humas Pemkot Yogya

Wisata

Mencicipi Minuman Tradisional Wedang Tahu Bu Kardi yang Bikin Ketagihan