Home / Olga

Senin, 5 Desember 2022 - 22:04 WIB

Presiden Buka Kejuaraan Dunia Wushu Junior di Tangerang, Diikuti 60 Negara

Foto: BPMI Setpres 

Foto: BPMI Setpres 

NYATANYA.COM, Tangerang – Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka Kejuaraan Dunia Wushu Junior Ke-8 Tahun 2022, Senin (5/12/2022), di Hall Nusantara ICE BSD City, Tangerang, Banten.

Dikutip dari laman setkab.go.id menyebutkan, Presiden mengau gembira atas penyelenggaraan kejuaraan olahraga berskala internasional yang diikuti oleh 60 negara tesebut.

“Saya mengucapkan selamat datang di Indonesia kepada seluruh delegasi wushu dari negara-negara sahabat, dari 60 negara yang mewakili 5 benua,” ujar Presiden.

Baca juga   Presiden: Tiket MotoGP Mandalika 2022 Sudah Terjual Habis

Presiden mengajak seluruh atlet untuk berlaga dengan gembira, bertanding secara sportif, serta menunjukkan kemampuan terbaik untuk meraih medali yang diharapkan.

“Sebagaimana semangat unity in diversity, ajang kejuaraan ini bukan semata pertandingan, kejuaraan ini adalah jembatan persahabatan untuk mempererat tali persaudaraan antarbangsa,” ujar Presiden.

Baca juga   ‘Spiderwoman’ Asal Jateng Targetkan Juara di PON

Presiden Jokowi juga mengharapkan para atlet wushu dapat memanfaatkan waktunya untuk mengenal Indonesia secara lebih dekat.

“Memang kehadiran Bapak, Ibu, dan Saudara-saudara ke Indonesia adalah untuk bertanding, tetapi saya sangat mengharapkan kehadiran Bapak, Ibu, dan Saudara-saudara sekalian di Indonesia saat ini agar juga dimanfaatkan untuk lebih dekat mengenal Indonesia,” pungkas Presiden.

(*/N1)

Share :

Baca Juga

Pelatih timnas Vietnam Dinh The Nam dan pelatih timnas Hongkong, Cheung Kin Fung saat konferensi pers di di Hotel Platinum, Surabaya, Selasa (13/9/2022). Foto: selalu.id

Olga

Kontra Hongkong, Vietnam Ambisi Raih Poin Penuh di Kualifikasi Piala AFC U20
Suasana pesta kembang api Pembukaan PON Papua di Jembatan Merah Teluk Youtefa, Kota Jayapura, Papua, Sabtu (2/10/2021). Pesta kembang api di Jembatan Merah Teluk Youtefa menandai pembukaan PON Papua. (ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/YU)

Olga

Pembukaan Peparnas Papua 5 November 2021 di Stadion Mandala
Pebiliar DIY Gebby Adi Wibawa Putra berhasil meraih medali emas setelah menaklukkan pebiliar Sumut Marlando Sihombing di final nomor 15 reds snooker, berlangsung di Venue Billiar Mimika, Jumat (8/10/2021). (Foto:Humas PPM PB PON XX/ Sevianto Pakiding)

Olga

Taklukkan Sumut di Final, DIY Sabet Emas Pertama dari Biliar

Olga

Peugeot 9X8, Didesain Untuk Balap!
Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia (GPP) buka peluang lolos ke babak empat besar (final four) PLN Mobile Proliga 2022 setelah meraih kemenangan atas Jakarta Elektrik PLN (JEP) dengan skor 3-0 (25-17, 29-27, 25-17) pada hari pertama seri ketujuh, di GOR Kawah Candradimuka Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jumat (25/2/2022). (FotoL: MC Diskominfo Prov Jatim)

Olga

Gresik Petrokimia Buka Peluang ke Final Four Proliga 2022
Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen sambut obor PeSOnas di Pondok Pesantren Al Anwar 4 Sarang, Rembang pada Selasa (04/01/2021). (Foto: Humas Jateng)

Olga

Sambut Obor PeSOnas, Gus Yasin Ajak Masyarakat Sekolahkan Anak Berkebutuhan Khusus
Foto: INASPOC

Olga

Dua Medali Emas Penutup Manis Tuan Rumah di Nomor Estafer ASEAN Paragames 2022
Cabor Para-Atletik Kursi Roda 400 Meter Putri klas T53 yang digelar di Lukas Enembe Stadium, Jayapura. Atlet Jateng, Putri Ayu Julianingsih rain medali emas pada pertandingan ini. (Foto: InfoPublik)

Olga

Putri Ayu Raih Medali Emas Cabor Para-Atletik Kursi Roda