Home / Peristiwa

Selasa, 6 Desember 2022 - 23:41 WIB

Satu Tersangka Pengedar Liquid Sabu Rokok Elektrik Dibekuk Polisi

Foto: Ist/tribratamews

Foto: Ist/tribratamews

NYATANYA.COM, Jakarta – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Metro Jaya kembali menggagalkan pengedaran narkoba jenis sabu cair atau liquid yang dikirim dari Iran.

Petugas berhasil mengungkap kasus penyeludupan narkoba ini pada tanggal 27 November 2022.

Dari hasil pengungkapan kasus dugaan penyelundupan narkoba jenis sabu berbentuk cairan atau liquid yang digunakan dalam rokok elektrik tersebut, kepolisian menetapkan satu tersangka.

Baca juga   Aniaya Pacar, Oknum Polisi Ini Ditempatkan di Sel Khusus Rutan Polda Metro Jaya

Diresnarkoba Polda Metro Jaya, Kombes Pol Mukti Juharsa mengatakan tersangka sebagai seorang pengedar.

Setelah menetapkan tersangka, Diresnarkoba Polda Metro Jaya akan berkoordinasi dengan pihak terkait.

Baca juga   TNI AL Amankan Barang Diduga Narkoba Jenis Sabu di Pelabuhan Dabo

“Nanti kita akan coba mengawasi dengan instansi terkait untuk pengembangan masalah liquid apakah ini dijual bebas atau bagaimana, nanti kita koordinasi dengan BPOM,” papar Perwira Menengah Polda Metro Jaya, Selasa (6/11/22) dikutip dari tribratanews.polri.go.id.

(*/N1)

Share :

Baca Juga

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Kota Yogyakarta Kadri Renggono dalam jumpa pers Sekati YK ing Mall di Balai Kota Yogyakarta, Selasa (12/10/2021). (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Pemkot Yogya Gelar Pasar Industri Kreatif ‘Sekati YK Ing Mall’
Para pelaku perjudian yang ditangkap petugas dihadirkan saat press release di Gedung Mahakam Polda Kaltim, Senin (29/8/2022). Foto: Tribratanews

Peristiwa

Polda Kaltim Amankan 57 Tersangka Kasus Perjudian Selama Dua Pekan Terakhir
Suasana wisuda 144 siswa program KIBAR SD Muhammadiyah Condongcatur, Depok, Sleman. (Foto: Istimewa)

Peristiwa

Wajib Bisa Baca Quran, SD Muhammadiyah Condongcatur Bimbing Siswa Sejak Dini
Kepala BNPB Mayjen TNI Suharyanto (kanan) menyerahkan hadiah kepada seorang anak pengungsi yang turut serta dalam program trauma healing di Gor Sanaman Mantikei, Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Minggu (21/11/2021). (Komunikasi Kebencanaan BNPB/Danung Arifin)

Peristiwa

Pastikan Penanganan Berjalan Baik, Kepala BNPB Kunjungi Posko Pengungsi Banjir Kalteng

Peristiwa

Pecinta Alam Tanam Pohon dan Bersih Sungai di Lereng Lawu
Program CSR Japfa Peduli, bentuk sosial kepada masyarakat, dengan tujuan meringankan beban masyarakat karena adanya pandemi Covid-19. (Foto:Humas/beritamagelang)

Peristiwa

Bantu Ayam dan Telur, Japfa Peduli Warga Isoman
Eko Suwanto menyampaikan rasa syukurnya saat berikan sambutan terealisasinya dana penanggulangan Covid. (Foto: Dokumen PDIP Kota Yogyakarta)

Peristiwa

Eko Suwanto Bersyukur Dana Penanggulangan Covid Rp26, 1 M Terealisasi

Peristiwa

139 KPM Ditetapkan sebagai Penerima BLT-DD Rahun 2022 di Kalurahan Sukoharjo