Home / Peristiwa

Senin, 21 Juni 2021 - 14:05 WIB

Sudah Tau Belum? Tarif Cek Saldo dan Tarik Tunai di ATM Link Dibatalkan

(nyatanya.com/Infografis: indonesiabaik)

(nyatanya.com/Infografis: indonesiabaik)

NYATANYA.COM, Jakarta – Himpunan Bank Milik Negara atau Himbara memastikan rencana pengenaan tarif cek saldo dan tarik tunai pada jaringan ATM Link, batal.

Bank Himbara, PT Bank BRI (Persero) Tbk, PT Bank BNI (Persero) Tbk, PT Bank BTN (Persero) Tbk, dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sepakat memutuskan tidak akan mengenakan biaya untuk cek saldo maupun tarik tunai. Kesepakatan ini diambil dalam rapat bersama Komsisi VI DPR RI, Senin (14/6/2021).

Baca juga   Bawa Setandan Pisang, Mbah Sanan Korban Erupsi Semeru Temui Bupati Semarang

Menurutnya, rencana tersebut justru menuai polemik di masyarakat. Padahal, ia menuturkan tujuan pengenaan tarif itu adalah mendorong masyarakat menggunakan transaksi non tunai (cashless) lewat mobile banking. Awalnya, pengenaan tarif pada cek saldo dan tarik tunai itu direncanakan berlaku 1 Juni 2021.(*)

Share :

Baca Juga

Warga Perum Solo Elok Mojosongo bersama-sama menyembelih hewan kurban. Foto: Ist

Peristiwa

Warga Perum Solo Elok Mojosongo Sembelih 5 Sapi dan 3 Kambing
Wakil Walikota Yogya, Heroe Poerwadi gowes Dodolan Kampung pada Jumat (21/1/2021) berkolaborasi dengan program Dakon Perak dari Pemkot Yogyakarta untuk melihat potensi di wilayah Kelurahan Wirogunan. (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Gowes “Dodolan Kampung” Ngaruhke Ekonomi Perempuan di Kelurahan Wirogunan
Tim SAR masih melakukan upaya pencarian terhadap korban bernama Fakhrudin (40) yang tenggelam di Sungai Siak Kecil. Foto: Mediacenter Riau

Peristiwa

Empat Pekerja Tenggelam saat Melangsir Sawit di Bengkalis, Satu Hilang
Wakil Walikota Yogyakarta, Heroe Poerwadi mengamati salah satu produk UMK yang dipamerkan di Mall. (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Dinas Perdagangan Kota Yogya Fasilitasi UMK Pameran di Mall
Petugas Polsekta Gedongtengen Polresta Yogyakarta saat gelar operasi pekat di cafe kawasan Sarkem. (Foto: Humas Polresta Yogya)

Peristiwa

Gelar Operasi Pekat, Polisi Sita Puluhan Botol Miras di Sejumlah Cafe di Sarkem
Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Kota Yogyakarta Kadri Renggono dalam jumpa pers Sekati YK ing Mall di Balai Kota Yogyakarta, Selasa (12/10/2021). (Foto: Humas Pemkot Yogya)

Peristiwa

Pemkot Yogya Gelar Pasar Industri Kreatif ‘Sekati YK Ing Mall’
Rumah rusak akibat tanah longsor di Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara , Jumat (12/11). (Foto: BPBD Kabupaten Deli Serdang)

Peristiwa

Tanah Longsor di Deli Serdang, Satu Orang Meninggal Dunia
Bupati Klaten Sri Mulyani (kiri) menerima sumbangan tabung oksigen dari PWK. (Foto:nyatanya.com/Diskominfo Klaten)

Peristiwa

Peduli Kampung Halaman, PWK Sumbang 100 Tabung Oksigen