Home / Militer

Kamis, 17 Juni 2021 - 13:40 WIB

Ciptakan Desa ASRI, Satgas Pamtas Yonif 403 Anjangsana ke Warga Perbatasan

Prajurit Yonif 403/WP bercengkerama dengan warga di perbatasan. (Foto:nyatanya.com/istimewa)

Prajurit Yonif 403/WP bercengkerama dengan warga di perbatasan. (Foto:nyatanya.com/istimewa)

NYATANYA.COM, Pegunungan Bintang – Melalui media anjangsana Satgas Pamtas Yonif 403/Wirasada Pratista bersama masyarakat ciptakan Desa ASRI (Aman, Sehat, Rapi dan Indah) seperti yang dilakukan Pos Serambakon Satgas Pamtas Yonif 403/Wirasada Pratista bersama masyarakat Kampung Singsingbuk, Distrik Serambakon, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 403/Wirasada Pratista Letkol Inf Ade Pribadi Siregar, S.E., M.Si., dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua, Kamis, (17/6/2021).

Baca juga   Ketum Dharma Pertiwi: Ukirlah Nama Wanita TNI dengan Prestasi Gemilang

Dansatgas mengungkapkan, bahwa anjangsana adalah salah satu bagian dari komunikasi sosial (komsos) yang merupakan salah satu agenda, tugas dan juga instruksi dari Komando Atas selain mengamankan wilayah perbatasan, kegiatan tersebut sangat efektif karena bersentuhan langsung dengan semua elemen masyarakat.

Prajurit Yonif 403/WP bercengkerama dengan warga di perbatasan. (Foto:nyatanya.com/istimewa)

“Manfaat dari kegiatan anjangsana yaitu dapat mempererat hubungan tali silaturahmi antara Satgas dengan warga desa binaanya, dengan perlahan-lahan mewujudkan harapan masyarakat menjadikan kampung atau desanya yang ASRI (Aman, Sehat, Rapid dan Indah) serta memperkuat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat di wilayah binaan,” ucap Dansatgas.

Baca juga   Kunker ke Kodim 0707/Wonosobo, Danrem 072/Pamungkas Disambut Tari Lengger

Di tempat terpisah, Danpos Serambakon Satgas Pamtas Yonif 403/Wirasada Pratista Letda Inf Prayitno menyampaikan, pelaksanaan anjangsana kali ini dengan melaksanakan kegiatan bersih-bersih kampung bersama masyarakat desa sisingbuk dan dilanjutkan dengan pemberian layanan kesehatan sebagai ajang untuk mempererat tali silahturahmi Pos Satgas Serambakon kepada warga Kampung Serambakon yang menjadi wilayah tanggung jawabnya. (N2)

Share :

Baca Juga

Lettu Ali Nasrudin memimpin doa dan apel pagi. (Foto: Pendim0732/Sleman)

Militer

Komandan SSK Rutin Pimpin Doa dan Apel Pagi
Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) menerima pengarahan dan pembekalan dari Gubernur AAL Mayjen TNI (Mar) Nur Alamsyah, dalam rangka persiapan cuti Natal dan Tahun Baru (Nataru), yang digelar di Indoor Sport Jala Krida Raga, Kesatrian AAL, Bumimoro, Surabaya, Senin (20/12/2021). (Foto: MC Diskominfo Prov Jatim)

Militer

Jelang Cuti Nataru, Gubernur AAL Bekali Taruna
Dandim 0734/Kota Yogyakarta Letkol Inf Arif Harianto menerima audensi anak didik Taruna Akmil. (Foto:Pendim 0734)

Militer

Dandim Kota Yogya Terima Audiensi Empat Taruna Akmil TNI AD
Taifib Marinir TNI AL bersama Marines Expeditionary Unit - Special Operation Capable (US MEU SOC) melaksanakan Sinkronisasi Teknik dan Taktik dengan yang dilaksanakan di Batalyon 10 Marinir/BS, Setoko, Batam, Kepulauan Riau, Sabtu (30/7/2022). Foto: Dispenal

Militer

Tingkatkan Naluri Tempur, Taifib Laksanakan Sinkronisasi dengan US Recon
Satuan Batalyon Mekanis (Yonmek) 403/WP dibawah kepemimpinan Komandan Batalyon (Danyon) Letkol Inf Helmy terus tiada henti berbenah dan meningkatkan profesionlisme dalam segala bidang. Salah satunya melalui kegiatan penanaman pohon dalam upaya penghijauan markas komando (Mako) setempat. (Foto: Dok. Yonmek 403/WP)

Militer

Manfaatkan Lahan Kosong untuk Penghijauan, Danyon 403/WP Tanam Pohon Buah Durian
Foto: Penrem 072PMK

Militer

Jalin Kebersamaan, Danrem 072/Pamungkas Olahraga Bersama Jajaran Kodim 0729/Bantul
Anggota Kodim 0734/Kota Yogyakarta, Minvetcad 19 Kota Yogyakarta serta Persit KCK Cabang XXIV Dim 0734 Kota Yogyakarta mengikuti Ceramah Binroh dan Bintalidjuang Bintaldam IV/Diponegoro. Foto: Pendim 0734/Kota Yogya

Militer

Kodim 0734/Kota Yogya Ikuti Ceramah Binroh dan Bintalidjuang dari Bintaldam IV/Diponegoro
Mayor Asil bersama Gugus Tugas penanganan Covid Tegalrejo beri himbauan pengusaha kuliner. (Foto : nyatanya.com/istimewa)

Militer

Penerapan PPKM Darurat Jawa-Bali, Mayor Asil Imbau Pelaku Usaha Taat Aturan